Friday , February 7 2025

Kesehatan

5 Cara Mengatasi Kulit Wajah Kering dan Merawat

Melakukan perawatan kulit wajah adalah salah satu hal wajib yang mampu menjadikan kulit wajah halus dan kencang dambaan kaum hawa. Ada beberapa penyebab dan kondisi tertentu seperti kehilangan cairan yang berdampak pada kulit tampak kering dan kurang sehat. Permasalahan kulit keringi ini dapat dihindari dengan melakukan perawatan kulit wajah yang …

Baca Selengkapnya »

6 Cara Mengatasi Vertigo Tanpa Obat, Penuhi Asupan Cairan!

Cara Mengatasi Vertigo Tanpa Obat Penuhi Asupan Cairan

Vertigo adalah kondisi medis yang menyebabkan seseorang merasa hilang keseimbangan. Agar penyakit ini tidak kambuh lagi, solusinya adalah dengan memahami cara mengatasi vertigo. Adapun salah satu cara mengobati vertigo secara alami adalah mengelola stres dengan baik agar tidak menimbulkan sakit kepala. Nah, untuk mengetahui cara mengatasi vertigo tanpa obat lainnya, …

Baca Selengkapnya »

Manfaat Biji Wijen Putih dan Cara Mengonsumsinya

Manfaat Biji Wijen Putih dan Cara Mengonsumsinya

Wijen (Sesamum indicum) merupakan tanaman asal Asia dan Afrika yang memiliki biji kecil, pipih, dan bercita rasa khas. Wijen bisa menghasilkan biji berwarna putih maupun hitam. Paling populer digunakan dalam dunia kuliner yaitu biji wijen putih. Biji wijen putih sering digunakan untuk topping atau taburan pada makanan, mulai dari jajanan …

Baca Selengkapnya »

Ketahui 6 Cara Meredakan Nyeri Haid Secara Alami Tanpa Obat

Cara Meredakan Nyeri Haid Alami Tanpa Obat

Cara meredakan nyeri haid pada perut banyak dicari oleh sejumlah wanita yang mengalami nyeri ketika sedang datang bulan. Sebagian besar wanita mengalami nyeri haid ringan hingga gejala yang parah, sehingga dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. Bagi yang belum mengetahui, haid atau menstruasi adalah proses terjadinya perdarahan pada uterus, kemudian mengalir dari …

Baca Selengkapnya »

Peran PAFI dalam Dunia Farmasi dan Kesehatan: Pilar Penting dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan di Indonesia

Peran PAFI dalam Dunia Farmasi dan Kesehatan Pilar Penting dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan di Indonesia

Persatuan Ahli Farmasi Indonesia (PAFI) adalah organisasi profesi yang menghimpun para ahli farmasi dan apoteker di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1946, PAFI berkomitmen untuk meningkatkan profesionalisme, kompetensi, dan kesejahteraan anggotanya. Selain itu, PAFI berperan aktif dalam pengembangan ilmu dan praktik farmasi, serta berkontribusi signifikan dalam sistem pelayanan kesehatan di Indonesia. …

Baca Selengkapnya »